Bulan Agustus menjadi bulan istimewa bagi bangsa Indonesia karena di dalamnya terdapat sebuah tanggal keramat. Tanggal 17 Agustus 1945, Indonesia menyatakan diri sebagai sebuah bangsa yang merdeka, ditandai dengan dibacakannya proklamasi kemerdekaan oleh bapak Ir. Soekarno didampingi Drs. Mohammad Hatta. Read More …
